TRIK MERAWAT, MEMBUAHKAN, SERTA BANJIR BUAH TANAMAN BUAH DALAM POT (TABULAMPOT) Bogor, 2018 Penanaman buah dalam pot alias tabulampot “lahir”, salah satunya sebagai jawaban terhadap keterbatasan lahan untuk menanam tanaman buah, terutama di perkotaan. Pada perkembangan berikutnya, tabulampot mempunyai sejumlah keunggulan, antara lain mudah perawatannya, gampang dipindahtempatkan, dan bisa menjadi peluang usaha. Bagi pehobi, banjir […]
Sriyanti Kusuma di Kalimalang, Jakarta Timur, Ridha Wirawan di Bumi Serpong Damai, Provinsi Banten, dan Yulia SE di Bogor, Jawa Barat adalah contoh sahabat bebeja.com yang berhasil membuat tanaman buah di pot alias tabulampot yang dipelihara di rumah dapat tumbuh sehat dan subur, serta banjir buah. Mereka sudah membuktikan hal tersebut setelah mengikuti pelatihan dari […]
Continue reading …