Takokak Solanum torvum dapat membantu menyembuhkan penyakit prostat yang ditandai sulit berkemih disertai rasa sakit sehingga menyulitkan penderitanya beraktivitas. Caranya rutin mengonsumsi 15-20 buah takokak sebagai lalapan selama 7 hari. Itu sejalan riset Ashok D. Agrawal dan rekan dari Shree Sureshdada Jain Pharmaceutical Education and Research Center di India yang menyebutkan salah satu khasiat takokak untuk […]
Inilah tiga varietas nangka terbesar di Thailand: Thong sod cai, champa krob, dan rian thong. Di sentra produksi, ketiga varietas nangka itu berbuah dua kali setahun dengan bobot rata-rata 45-50 kg per buah. Kunci sukses itu terletak waktu pemeliharaan yang cermat. 1. Panen nangka di Thailand berlangsung dua kali, yakni Januari-Februari dan November-Desember. Di awal […]
Continue reading …Limbah tahu dapat dimanfaatkan menjadi nata de soya untuk diolah menjadi penganan. Perbandingan sama, yakni 1 kg limbah tahu dapat menghasilkan 1 kg nata de soya. Pertama, lakukan penyaringan limbah tahu dari kotoran. Selanjutnya, masak hingga mendidih dan berwarna kekuningan. Pada saat perebusan tambahkan 0,5% gula pasir dan masing-masing 0,2% Urea dan fosfat. Setelah perebusan, […]
Continue reading …Berapa lama seekor anak burung berkicau dapat fasih meniru suara kicauan sang induk? Riset Todd Robert PhD, ahli neurobiologi atau saraf dari Universitas Duke di North Carolina, Amerika Serikat memperlihatkan, seekor anak burung membutuhkan latihan berkicau hingga 100.000 kali yang dicapai selama 45 hari untuk dapat meniru persis kicauan sang induk.
Continue reading …Membawa anjing di mobil seringkali bermasalah karena sang anjing “ketakutan”. Namun ada cara untuk melatihnya. Latihan dimulai dengan memperkenalkan sang anjing pada mobil yang akan sering dipakai. Gunakan tali penuntun yang dipasang pada leher untuk mengontrol gerakan anjing bila sewaktu-waktu ia berontak. Dekatkan anjing ke mobil dan ikat anjing pada tiang terdekat. Tinggalkan beberapa saat […]
Continue reading …